back to top

Pasar Lembor Pemandangan Kumuh, Camat Lembor Minta Tambah Tenaga

Reporter: Karol
ย 
Lembor | portaldesa.co.id – Pasar Rakyat biasanya selalu identik dengan suasana kotor, kumuh, gelap dan bau serta tidak tertata dengan rapi, seperti pasar yang berada di kabupaten Manggarai Barat kecamatan Lembor, kelurahan Tangge terlihat kumuh dan tak tertata secara rapi, Selasa 12/07/2022.

Menanggapi hal itu Camat Lembor Raymundus kepada wartawan portaldesa.co.id menjelaskan bahwa pasar Lembor ini memang tidak bisa lari dari kenyataan atas kumuh yang berada di sekitarnya.

Selain itu juga pegawai yang berkerja untuk membersihkan itu dibatasi sampai sekarang 5 orang, kemarin memang saya pernah minta kepada bupati Manggarai Barat untuk ditambah 5 orang lagi,” jelas Mundus.

Sementara itu juga Raymundus berani meminta tambah angka itu dikarenakan pasar Lembor sumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) Manggarai Barat.

Raymundus juga menjelaskan atasi kumuh sementara belum bisa dikarenakan tidak ada pembuangan akhir, oleh karena itu diharapkan kepada dinas yang terkait bisa merespon cepat atasi ini,” tutupnya. (kl)

Popular

spot_img

More from author

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | portaldesa.co.id - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat rubah sejumlah Kepala Dinas, Kepala Badan,...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | portaldesa.co.id - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya yang akan akan melaksanakan mudik saat...

Bupati Pemalang Paparkan Misi 100 Hari: Wujudkan Kota Resik, Hijau, dan Apik dalam Silaturahmi Ramadan

PEMALANG | portaldesa.co.id โ€“ Dalam suasana penuh keberkahan bulan Ramadan, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Pemalang menggelar silaturahmi Ramadan di Masjid Al Mubarok,...

Ramadan Penuh Berkah, C.A.A.I.P Depok Kukuhkan Captain Dedy Susanto Sebagai Ketua Baru

Depok | portaldesa.co.id โ€“ Momentum Ramadan dimanfaatkan Corps Alumni Akademi Ilmu Pelayaran (C.A.A.I.P) Depok untuk mempererat jalinan silaturahmi dan memperkuat solidaritas antaranggota. Dalam suasana...