back to top

Babinkamtibmas Bersama Dokter Hewan, Memeriksa Hewan Ternak Warga Desa Pululera Mengantispasi PMK

Reporter: Lexson Kotan

Larantuka | portaldesa.co.id – Babinkamtibmas desa Pululera Bripka Agutinus Fai bersama Dokter Hewan Maria Yosefina Tukan melakukan pemeriksaan hewan ternak Sapi dalam mengantisipasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di desa Pululera, kec.Wulanggitang, kab.Flotim, Rabu (20/7/2022).

Pada hari ini Bripka Agustinus Fai bersama Dokter Hewan Maria Yosefina Tukan mengunjungi beberapa ternak warga desa untuk pemeriksaan kesehatan ternak Sapi yang berada di kebun warga masing-masing.

Dalam kesempatan yang sama Bripka Agutinus Fai bersama Dokter Hewan Maria Yosefina Tukan mendatangi juga dan bersosialisasi dengan seorang warga desa Pululera yang bernama Agustinus Leding Tukan.

Dalam sosialisasi bersama bapak Agustinus Leding. Dokter Hewan menyampaikan, ada beberapa ciri-ciri PMK pada ternak Sapi yakni, kuku terluka hinga terlepas, mulut berbusa atau mulut mengeluarkan air liur yang banyak, demam hinga 40ยฐ, lemas dan tidak memiliki nafsu makan,” ungkapnya.

Apabila ada gejala di atas maka segera melaporkan pada Dokter Hewan, Babinkamtibmas dan Poskeswan terdekat.

Kapolres flotim melalui Kasi Humas IPDA Anwar Sanusi menyampaikan, sosialisasi serta cara pencegahan PMK pada ternak membantu masyarakat untuk mengetahui ciri-ciri untuk pencegahan PMK.(LK)

Popular

spot_img

More from author

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | portaldesa.co.id - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat rubah sejumlah Kepala Dinas, Kepala Badan,...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | portaldesa.co.id - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya yang akan akan melaksanakan mudik saat...

Bupati Pemalang Paparkan Misi 100 Hari: Wujudkan Kota Resik, Hijau, dan Apik dalam Silaturahmi Ramadan

PEMALANG | portaldesa.co.id โ€“ Dalam suasana penuh keberkahan bulan Ramadan, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Pemalang menggelar silaturahmi Ramadan di Masjid Al Mubarok,...

Ramadan Penuh Berkah, C.A.A.I.P Depok Kukuhkan Captain Dedy Susanto Sebagai Ketua Baru

Depok | portaldesa.co.id โ€“ Momentum Ramadan dimanfaatkan Corps Alumni Akademi Ilmu Pelayaran (C.A.A.I.P) Depok untuk mempererat jalinan silaturahmi dan memperkuat solidaritas antaranggota. Dalam suasana...