back to top

Menyambut Ramadhan, MT Qurrota A’yun Gelar Tradisi Munggahan

Depok | portaldesa.co.id – Mendekati  Bulan Suci Ramadan, MT Qurrota Ayun Gelar Pengajian Penutup dan Munggahan.

Pada tanggal 15 Maret 2023, MT Qurrota Ayun mengadakan pengajian penutup dan munggahan di Beji, yang diharapkan dapat memberikan pemahaman yang lebih baik mengenai ilmu tajwid dalam membaca Al-Quran kepada jamaah pengajian.

Ketua MT Qurrota A’yun, Erna Multiningsih, berharap agar jamaah pengajian tersebut dapat membangun keluarga yang harmonis. “Semoga jamaah MT Qurrota A’yun selalu kompak dan tak putus jalin silahturahmi, sehingga apa yang sudah terbangun baik ini akan menjadi lebih baik dan menjadi satu keluarga yang harmonis,”tutur Erna.

Acara pengajian ini dihadiri oleh jamaah MT Qurrota A’yun yang terdiri dari wartawati Sekber Depok dan para istri wartawan Kota Depok. Selain penekanan pada pemahaman tajwid, pengajian ini juga mengajarkan bagaimana menjadi istri yang sholeha oleh Kyai Waluyo.

Di akhir acara, Kyai Waluyo berharap agar jamaah MT Qurrota A’yun semakin bertambah ilmu dan menjadi wadah para wartawan dan istri wartawan dalam hal kebaikan.

“Semoga acara pengajian ini memberikan manfaat yang besar bagi jamaahnya, terutama dalam memperdalam pemahaman mereka mengenai Al-Quran dan meningkatkan kualitas keluarga mereka,”ujar Kyai Waluyo. (Edh)

Popular

spot_img

More from author

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | portaldesa.co.id - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat rubah sejumlah Kepala Dinas, Kepala Badan,...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | portaldesa.co.id - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya yang akan akan melaksanakan mudik saat...

Bupati Pemalang Paparkan Misi 100 Hari: Wujudkan Kota Resik, Hijau, dan Apik dalam Silaturahmi Ramadan

PEMALANG | portaldesa.co.id – Dalam suasana penuh keberkahan bulan Ramadan, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Pemalang menggelar silaturahmi Ramadan di Masjid Al Mubarok,...

Ramadan Penuh Berkah, C.A.A.I.P Depok Kukuhkan Captain Dedy Susanto Sebagai Ketua Baru

Depok | portaldesa.co.id – Momentum Ramadan dimanfaatkan Corps Alumni Akademi Ilmu Pelayaran (C.A.A.I.P) Depok untuk mempererat jalinan silaturahmi dan memperkuat solidaritas antaranggota. Dalam suasana...