back to top

Polisi Lakukan Razia di Beberapa Klub Malam di Setiabudi Menjelang Ramadan

Jakarta | portaldesa.co.id – Polisi Menyidak Tempat Hiburan Malam di Setiabudi untuk Mensosialisasikan Aturan Jam Operasional Selama Ramadan

Polisi di wilayah Setiabudi, Jakarta Selatan melakukan pengecekan sejumlah tempat hiburan malam (THM) pada Selasa (21/3/2023) pukul 00.05 WIB hingga 01.30 WIB. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka operasi cipta kondisi 3 pilar dan penertiban jam operasional tempat hiburan malam menjelang Bulan Suci Ramadhan 1444 H.

Menurut Kapolsek Setiabudi Kompol Arif Purnama Oktora, pengecekan dilakukan untuk mensosialisasikan aturan jam operasional THM selama Ramadan serta menegaskan Maklumat Kapolda Metro Jaya. Ada delapan tempat hiburan malam yang diperiksa, sebagian besar sudah tutup pada saat polisi datang.

Pada kegiatan tersebut, polisi memberikan himbauan kepada pemilik dan pengelola THM untuk mentaati aturan jam operasional selama bulan Ramadhan. Meski demikian, situasi dilaporkan kondusif dan tidak ada kejadian menonjol yang terjadi selama pengecekan dilakukan.(Rz)

Popular

spot_img

More from author

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | portaldesa.co.id - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat rubah sejumlah Kepala Dinas, Kepala Badan,...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | portaldesa.co.id - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya yang akan akan melaksanakan mudik saat...

Bupati Pemalang Paparkan Misi 100 Hari: Wujudkan Kota Resik, Hijau, dan Apik dalam Silaturahmi Ramadan

PEMALANG | portaldesa.co.id โ€“ Dalam suasana penuh keberkahan bulan Ramadan, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Pemalang menggelar silaturahmi Ramadan di Masjid Al Mubarok,...

Ramadan Penuh Berkah, C.A.A.I.P Depok Kukuhkan Captain Dedy Susanto Sebagai Ketua Baru

Depok | portaldesa.co.id โ€“ Momentum Ramadan dimanfaatkan Corps Alumni Akademi Ilmu Pelayaran (C.A.A.I.P) Depok untuk mempererat jalinan silaturahmi dan memperkuat solidaritas antaranggota. Dalam suasana...