back to top

Sulap Anggaran Covid-19 Tahun 2020, Sekda Flotim Jadi Tersangka

Reporter: Alexsander Son kKoten

Larantuka | portaldesa.co.id –  Sekretaris Daerah Kabupaten Flotim ditetapkan menjadi tersangka bersama KALAK BPBD dan Bendahara, pada Kamis 15 September 2022.

Penetapan tersangka oleh Kejaksaan Negeri Larantuka terkait kasus korupsi pengelolaan dana Covid-19 Tahun 2020, di Kabupaten Flotim.

Kejari Flotim oleh Kapidsus Cornelis S. Oematan mengatakan, berdasarkan penyidikan Kejari Flotim menetapkan Sekda Flotim (PIG), bersama Kalak BPBD (AHB) dan Bendahara (PLT) sebagai tersangka berdarkan surat perintah penyidikan Kejari Flotim dengan Nomor: 01/N.03.16/Fd.01/02/2022 tangal 11/02/2022.

Dengan dua alat bukti jaksa menetapkan ketiganya menjadi tersangka dengan kerugian Negara sebesar Rp 1.569.264.435.

Cornelis S. Oematan juga menyampaikan, dana sebesar Rp 6.482.519.650 di alokasikan untuk dana percepatan penanganan Covid-19 untuk BPBD Kabupaten Flotim. “Dalam penanganan dana tersebut tidak di buktikan dengan jelas pengelolaan nya, dana juga tidak dapat di pertangung jawabkan,” ungkap Cornelis.

Popular

spot_img

More from author

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | portaldesa.co.id - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat rubah sejumlah Kepala Dinas, Kepala Badan,...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | portaldesa.co.id - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya yang akan akan melaksanakan mudik saat...

Bupati Pemalang Paparkan Misi 100 Hari: Wujudkan Kota Resik, Hijau, dan Apik dalam Silaturahmi Ramadan

PEMALANG | portaldesa.co.id – Dalam suasana penuh keberkahan bulan Ramadan, Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Pemalang menggelar silaturahmi Ramadan di Masjid Al Mubarok,...

Ramadan Penuh Berkah, C.A.A.I.P Depok Kukuhkan Captain Dedy Susanto Sebagai Ketua Baru

Depok | portaldesa.co.id – Momentum Ramadan dimanfaatkan Corps Alumni Akademi Ilmu Pelayaran (C.A.A.I.P) Depok untuk mempererat jalinan silaturahmi dan memperkuat solidaritas antaranggota. Dalam suasana...